• REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
Ganesha BWI
  • HOME
  • TRENDING
  • DAERAH
  • NASIONAL
  • HUKUM
  • POLRI
  • TNI
  • PARLEMEN
  • PARIWISATA
  • PERISTIWA
  • PENDIDIKAN
  • WAWASAN NUSANTARA
No Result
View All Result
  • HOME
  • TRENDING
  • DAERAH
  • NASIONAL
  • HUKUM
  • POLRI
  • TNI
  • PARLEMEN
  • PARIWISATA
  • PERISTIWA
  • PENDIDIKAN
  • WAWASAN NUSANTARA
No Result
View All Result
Ganesha BWI
No Result
View All Result
  • HOME
  • TRENDING
  • DAERAH
  • NASIONAL
  • HUKUM
  • POLRI
  • TNI
  • PARLEMEN
  • PARIWISATA
  • PERISTIWA
  • PENDIDIKAN
  • WAWASAN NUSANTARA
Home PERISTIWA

Polresta Banyuwangi Tindak Tegas Narkoba, 25 Tersangka dan 22 Kasus Terungkap dalam Sebulan

Redaksi by Redaksi
Oktober 28, 2025
in PERISTIWA, POLRI, TRENDING
0
Polresta Banyuwangi Tindak Tegas Narkoba, 25 Tersangka dan 22 Kasus Terungkap dalam Sebulan

Banyuwangi – Menyambut semangat Hari Sumpah Pemuda ke-97, Polresta Banyuwangi menunjukkan komitmen nyata dalam pemberantasan narkoba. Dalam kurun waktu satu bulan, sejak 19 September hingga 27 Oktober 2025, pihak kepolisian berhasil mengungkap 22 kasus narkotika dan obat keras berbahaya (Okerbaya) dengan 25 orang tersangka, Selasa (28/10/2025).

Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., menyampaikan bahwa dari total kasus tersebut, 19 kasus terkait narkotika dan 3 kasus Okerbaya.

Barang bukti yang berhasil diamankan meliputi:

  • Sabu: 223,74 gram
  • Pil daftar G: 39.264 butir
  • Ekstasi: 9 butir
  • Uang tunai: Rp 2.013.000
  • Sepeda motor: 14 unit
  • Handphone: 32 unit
  • Timbangan elektrik: 9 buah

Tiga kasus menonjol yang menjadi fokus pengungkapan:

1. AR alias K di Muncar dengan barang bukti 16.000 pil Trihexyphenidyl

2. WU di Giri, Banyuwangi dengan 96,59 gram sabu

3. I alias G di Sempu, Banyuwangi dengan 33,02 gram sabu

Kapolresta menegaskan, seluruh tersangka akan dijerat sesuai hukum yang berlaku. Kasus narkotika dikenakan Pasal 114 ayat (1) subsider Pasal 112 ayat (1) UU No. 35 Tahun 2009, dengan ancaman pidana 5–20 tahun atau seumur hidup. Sedangkan kasus Okerbaya dijerat Pasal 435 jo Pasal 138 UU No. 17 Tahun 2023, dengan ancaman penjara maksimal 12 tahun atau denda hingga Rp 5 miliar.

Baca Juga  Lapas Banyuwangi Salurkan Sayuran Hasil Panen untuk Keluarga Warga Binaan

Kasat Narkoba Polresta Banyuwangi, Kompol Nanang Sugiyono, S.H., M.H., menambahkan bahwa keberhasilan ini berkat kerja keras tim dan dukungan informasi dari masyarakat.

“Kami terus menguatkan pengawasan berbasis informasi. Banyak kasus terungkap berkat laporan dan kepekaan lingkungan,” ujar Kompol Nanang.

Selain penindakan hukum, jajaran Satresnarkoba juga aktif melakukan pendidikan dan penyuluhan ke sekolah, kampus, dan komunitas pemuda, agar generasi muda tidak menjadi korban atau pelaku.

Kapolresta menutup dengan menekankan, semangat pemberantasan narkoba ini sejalan dengan makna Hari Sumpah Pemuda.

“Menjaga generasi muda dari narkoba adalah bagian dari menjaga masa depan bangsa,” pungkas Kombes Pol. Rama Samtama Putra.

 

(Red)

Post Views: 328
Konsultasikan sekarang‼️
Previous Post

GJLI Teguhkan Semangat Kepemimpinan dan Jurnalisme Berintegritas di Momen Hari Sumpah Pemuda ke-97

Next Post

Lapas Banyuwangi Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Bangkitkan Semangat Persatuan

Redaksi

Redaksi

"𝙼𝚎𝚗𝚐𝚊𝚛𝚊𝚑𝚔𝚊𝚗 𝙺𝚊𝚝𝚊, 𝙼𝚎𝚗𝚢𝚞𝚊𝚛𝚊𝚔𝚊𝚗 𝙵𝚊𝚔𝚝𝚊"

Next Post
Lapas Banyuwangi Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Bangkitkan Semangat Persatuan

Lapas Banyuwangi Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Bangkitkan Semangat Persatuan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Stay Connected test

  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
IPHI Jawa Timur Gelar Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji Profesional Angkatan Ketiga

IPHI Jawa Timur Gelar Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji Profesional Angkatan Ketiga

Agustus 24, 2025
Ketua Komunitas Sadar Hukum Banyuwangi Mengecam Pelayanan SMA Negeri 1 Muncar dan Akan Jadikan Percontohan Laporan Dugaan Pungli Pendidikan Banyuwangi

Ketua Komunitas Sadar Hukum Banyuwangi Mengecam Pelayanan SMA Negeri 1 Muncar dan Akan Jadikan Percontohan Laporan Dugaan Pungli Pendidikan Banyuwangi

Juli 17, 2025
SMP Darussyfa'ah dan MA Raudhatut Tholabah Genteng Tahan Ijazah Siswa

SMP Darussyfa’ah dan MA Raudhatut Tholabah Genteng Tahan Ijazah Siswa

Desember 20, 2024
Waspada Pembegalan di Jalan Sepi! Wanita dan Anaknya Jadi Korban di Dusun Kalisepanjang

Waspada Pembegalan di Jalan Sepi! Wanita dan Anaknya Jadi Korban di Dusun Kalisepanjang

Juli 14, 2025
Banyuwangi Larang Study Tour, Sekolah Diminta Rayakan Kelulusan secara Edukatif dan Bermakna

Banyuwangi Larang Study Tour, Sekolah Diminta Rayakan Kelulusan secara Edukatif dan Bermakna

1
Polsek Tegaldlimo Peringati Maulid Nabi dengan Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim

Polsek Tegaldlimo Peringati Maulid Nabi dengan Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim

1
Dandim 0825/Banyuwangi Berikan Penghargaan Prajurit Berprestasi

Dandim 0825/Banyuwangi Berikan Penghargaan Prajurit Berprestasi

0
Kodim 0825 Banyuwangi Rayakan HUT Korpri ke-53 dengan Tasyakuran dan Santunan Anak Yatim

Kodim 0825 Banyuwangi Rayakan HUT Korpri ke-53 dengan Tasyakuran dan Santunan Anak Yatim

0
Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Oktober 29, 2025
Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Oktober 29, 2025
Kasdim 0825 Banyuwangi Ajak Muslimat NU Perkuat Soliditas dan Semangat Pengabdian

Kasdim 0825 Banyuwangi Ajak Muslimat NU Perkuat Soliditas dan Semangat Pengabdian

Oktober 29, 2025

DPRD Banyuwangi Gelar Hearing Terkait Penjualan Saham Dana Abadi PT Bumi Suksesindo Bersama BCW

Oktober 29, 2025

Recent News

Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Oktober 29, 2025
Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Oktober 29, 2025
Kasdim 0825 Banyuwangi Ajak Muslimat NU Perkuat Soliditas dan Semangat Pengabdian

Kasdim 0825 Banyuwangi Ajak Muslimat NU Perkuat Soliditas dan Semangat Pengabdian

Oktober 29, 2025

DPRD Banyuwangi Gelar Hearing Terkait Penjualan Saham Dana Abadi PT Bumi Suksesindo Bersama BCW

Oktober 29, 2025

Browse by Category

  • DAERAH
  • HUKUM
  • NASIONAL
  • NEWS
  • PARIWISATA
  • PARLEMEN
  • PENDIDIKAN
  • PERISTIWA
  • POLRI
  • SENI BUDAYA
  • SOSIAL
  • TNI
  • TRENDING
  • WAWASAN NUSANTARA

Recent News

Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Dandim 0825 Banyuwangi Jalin Silaturahmi dan Sinergi Bersama Media Seblang.com

Oktober 29, 2025
Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Dandim 0825 Banyuwangi Dorong Sinergi TNI dan Petani Lewat Panen Raya Ketahanan Pangan Nasional

Oktober 29, 2025
  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik

Hak Cipta ganeshabwi.com © 2024

No Result
View All Result

Hak Cipta ganeshabwi.com © 2024